Foto Foto Letusan Gunung Merapi Terbesar | Sampai kamis pagi (4/11) gunung Merapi masih memuntahkan awan panas dan lahar panas membumbung tinggi. Letusan hari ini merupakan letusan yang paling besar. Itu terbukti dari ketinggian asap sampai 4 km. Sejak 2 hari kemarin pusat vulkanologi dan mitigasi bencana geologi telah memperluas daerah aman dengan radius 15 km dari Merapi. Hal ini dimaksudkan