Honda CR-Z Mobil Terbaik 2010 di Jepang | Honda CR-Z menyabet gelar mobil terbaik 2010 di Jepang (Japan Car of The Year 2010) . Mobil berjenis hatchback sports hybrid ini berhasil membius para juri karena mampu mencapai keseimbangan antara efisiensi dan tekhnologi hybrid yang di satukan. Serta di tambah dengan desain yang futuristik dan aerodinamis, menambah indah penampilan luar dari CR-Z ini.