Identitas Lukisan Mona Lisa Akhirnya Terungkap? | Siapa yang tidak kenal Leonardo Da Vinci, seorang tekhnokrat sekaligus seniman yang begitu terkenal dengan berbagai macam hasil karyanya serta misteri yang selalu di bawa di setiap hasil karyanya. Salah satu karya terbesar sekaligus fenomenal sepanjang masa adalah lukisan Mona Lisa, Lukisan Mona Lisa yang diselimuti berbagai macam simbol sekligus